Bersemangat Menggapai Ampunan Allah

Bersemangat Menggapai Ampunan Allah

Bersemangat Menggapai Ampunan Allah

 

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

“Barangsiapa yang berdiri (untuk mengerjakan shalat) pada lailatul qadr karena keimanan dan hal mengharap pahala, akan diampuni untuknya segala dosanya yang telah berlalu.”
(HR. Al-Bukhari no. 1901)

Faedah hadits:

  1. Keutamaan qiyamul lail, yang merupakan ciri khas orang-orang shalih.
  2. Dasar diterimanya amal adalah iman dan niat ikhlas.
  3. Tanpa iman, semua kebaikan akan sia-sia sebagaimana kisah Abu Thalib dan Ibnu Jud’an.
  4. Sangat butuhnya kita terhadap ampunan Allah, karena tanpa ampunan Allah pasti akan masuk neraka.
  5. Banyaknya penghapus dosa.
  6. Hendaknya seorang hamba bersemangat mencari amal-amal penghapus dosa.

 

Disampaikan oleh Ustadz Afifi Abdul Wadud, B.A hafizhahullahu ta’ala

COMMENTS

WORDPRESS: 0